Home Stay di Yogyakarta

Posted by Unknown Kamis, 30 Desember 2010 1 komentar
Selain Hotel di Yogyakarta anda tentunya sudah tahu apa itu homestayhomestay atau rumah sewa harian, merupakan alternatif lain bagi anda yang membutuhkan tempat menginap bersama keluarga di kala liburan.  Homestay merupakan jenis penginapan yang lebih hemat jika anda datang bersama teman - teman atau keluarga. Kapasitas homestay di Jogja rata - rata memiliki 2 - 5 kamar, dengan setiap kamar dapat diisi 2 orang. Sehingga kapasitas homestay dapat digunakan untuk 7 - 8 orang, dengan demikian maka biaya per kamar pun jadi lebih murah dibandingkan dengan hotel - hotel di Yogyakarta.




Selain itu juga homestay memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan hotel atau penginapan lainya, keunggulan tersebut antara lain :
1.  Memiliki ruang privasi sendiri.
2.  Sangat nyaman untuk keluarga atau rombongan.
3. Memiliki ruang dapur sendiri yang dapat anda gunakan sewaktu - waktu untuk membuat minuman atau makanan sendiri.
4. Biasanya suasana yang ditawarkan asri dan Jogja Banget, atau minimal anda dapat merasakan seperti layaknya masyarakat Jogja.

OPI Homestay Yogyakarta menawarkan suasana Asri dan Tenang
OPI Homestay terletak di sebelah utara Hotel Hyatt, atau tepatnya di Perumahan Pesona Anindya Jl. Palagan Yogyakarta. Homestay ini sangat pantas untuk menjadi pilihan anda, karena memiliki lingkungan yang tenang, nyaman dan juga pemandangan yang sejuk.

Daerah Jl. Palagan, terkenal dengan daerah Rumah Makannya, banyak sekali rumah makan daerah ini, sehingga memudahan anda jika ingin menikmati makanan diluar. Rumah makan yang bisa anda nikmati diantaranya: Jimbaran Resto, Mahi - Mahi, Kangen Laut, Kapulaga, Sup Buntut, Iga Sapi, dan masih banyak wisata kuliner lainnya.

Jika anda ingin menikmati masakan sendiri, OPI menyediakan fasilitas dapur mewah yang dapat anda gunakan. Selain dapur,  OPI juga menyediakan berbagai macam fasilitas yang berkelas, diantaranya:
1.  Memiliki 2 lantai
2. 4 Kamar Tidur Full AC
3. Double Bed Room
4. 2 Kamar Mandi ( Atas dan Bawah )
5. Ruang Tamu
6. Ruang Keluarga
7. Dapur dan Perlengkapan
8. Mini Bar

Daerah wisata yang dekat dengan Homestay PPI ini diantaranya: Agrowisata Salak Pondoh, Puncak Kaliurang, Museum Ulen Sentanu, Monumen Jogja Kembali, Puncak Ketep Pass. Jarak menuju ke Kota Jogja pun tidaklah terlalu jauh, anda tinggal lurus ke selatan sekitar 10 KM anda sudah menjumpai Tugu Jogja. Sangat mudah bukan?? dan jika anda lurus lagi ke selatan lgi, anda sudah dapat menikmati kawasan Malioboro Yogyakarta

Dengan berbagai fasilitas dan keunggulan tersebut, OPI Homestay menawarkan harga sewa sebesar Rp 1.000.000 / mlmBagi anda yang tidak mendapatkan Hotel atau ingin suasana yang berbeda, silahkan mengunjungi. Musim Liburan ( 15 Juni - 15 Juli 2011 ) dan Tahun Baru ( 30 Des - 2 Jan ) harga sewa Homestay sebesar Rp 1.200.000 / mlm



Jika berminat, silahkan hubungi langsung ke: 0274-9745309, 0818.277.129

Jika anda tidak menemukan penginapan, anda bisa menggunakan jasa TRANSMOJO untuk menggunakan layanan pencarian Hotel/Homestay/Penginapan lainnya. Biaya hanya Rp 20.000 / booking, anda tidak perlu pusing - pusing lagi dan anda bisa menikmati wisata di Jogja dengan nyaman.

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Home Stay di Yogyakarta
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://transmojo.blogspot.com/2010/12/home-stay-di-yogyakarta.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

1 komentar:

Celsia Guesthouse mengatakan...

Permisi, numpang nambah info. Rumah sewa dengan 2 kamar tidur. 450,000 saja per malam bisa untuk 4 sampai 8 orang. Paket sewa rumah+mobil+supir+bbm hanya 825,000 saja per malam. Info lengkap: www.celsiaguesthouse.blogspot.com 082325705205

Posting Komentar

Peta Rental Motor Mobil Jogja

Sewa Mobil dan Motor Jogja support Hotel Murah di Jogja - Original design by Bamz | Copyright of Rental Motor dan Mobil Jogja.